You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Blusukan Serap Aspirasi Warga
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Aspirasi Warga Bisa Disampaikan Saat Kerja Bakti

Blusukan ke warganya, Lurah Kelurahan Pulau Harapan, Kepulauan Seribu Utara, Yulihardi terima masukan masyarakat. Yulihardi menjelaskan, blusukan dilakukan untuk mencari kebutuhan warga Pulau Harapan.

Kami ingin mendengarkan keluhan warga secara langsung

"Kami ingin mendengarkan keluhan warga secara langsung, sehingga terbentuk sinergisitas yang berdampak positif bagi Kelurahan Pulau Harapan," kata Yulihardi, Senin (25/1).

Ia juga mengatakan, aspirasi warga juga dapat disampaikan saat melakukan kerja bakti.

Blusukan ke Rusun Cibesel, Djarot Terima Banyak Keluhan Warga

"Misalnya, saat kegiatan pemberantasan sarang nyamuk atau kerja bakti warga, tak hanya ngobrol tetapi juga dapat mensosialisasikan program-program Pemkab," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1668 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1603 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1165 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1042 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye960 personAldi Geri Lumban Tobing